“ALIEN ROMULUS” FILM KETUJUH DALAM FRANCHISE ALIEN TAYANG 16 AGUSTUS DI BIOSKOP

By umsakazi | 2024-07-31 00:00:00

Alien Romulus adalah film ketujuh dalam franchise Alien yang disutradarai oleh Fede Alvarez. Latar ceritanya berada antara film Alien tahun 1979 dan 1986.

Film ini melanjutkan kisah dari Prometheus (2021) dan Alien Covenant (2017), namun tidak terhubung langsung dengan alur film-film sebelumnya.

Cerita berfokus pada sekelompok pemburu harta karun luar angkasa yang menghadapi makhluk mengerikan di stasiun ruang angkasa.

Trailer film menunjukkan suasana mencekam dengan koridor gelap, bilik cryosleep berlumuran darah, dan serangan alien terhadap para pemuda.

Karakter penting yang muncul antara lain Rain Carradine (Cailee Spaeny), Andy (David Jonsson), dan Kay (Isabela Merced). Film ini awalnya dijadwalkan tayang pada Juni 2024, tetapi ditunda hingga 16 Agustus 2024.

#DinusFM #rekomendasifilm #alienromulus #filmhoror #DinusFMInfo

COPYRIGHT © 2020 DINUSFM

Back to Top